Confident Public Speaking

Percaya Diri adalah keyakinan seseorang terhadap kemampuannya sendiri dalam menghadapi berbagai situasi, mengambil keputusan, dan menyampaikan pendapatnya dengan tegas. Orang yang Percaya Diri tidak ragu terhadap dirinya sendiri, mampu mengatasi tantangan, dan tetap tenang di bawah tekanan. 

Percaya diri adalah kunci keberhasilan dalam kehidupan personal maupun profesional. 

Menjadi pribadi yang PERCAYA DIRI DALAM BERKOMUNIKASI baik komunikasi interpersonal maupun Public Speaking, memberikan dampak positif kepada kinerja kita dalam pekerjaan, diantaranya sbb:

1. Meminimalisir Kesalahpahaman Komunikasi

2. Mudah dalam Beradaptasi dan Berkolaborasi

3. Meningkatkan Efektivitas Meeting

3. Mempermudah Negosiasi dan Networking

4. Memberikan Citra Positif Perusahaan dihadapan Klien 

 

Apa  yang dipelajari :

1. Membangun Self Confident dari Dalam Diri

2. Cara Perkenalan Diri yang Proper

3. Langkah-langkah Mengatasi Grogi

4. Body Language Sederhana yang Memperkuat Penampilan

5. Ad-lib Speaking untuk Memperlancar dan Menambah Kosakata saat Public Speaking

6. Cara Efektif Berinteraksi dengan Audiens